susu kacang-kacangan

Plant-Based Milk sebagai Alternatif Hidup Sehat. Ada Apa Saja?

Susu atau sari? Atau sering juga disebut plant-based milk, semakin populer sebagai alternatif susu hewani. Minuman ini terbuat dari berbagai jenis kacang-kacangan, biji-bijian, dan serealia yang kemudian diproses menjadi cairan yang menyerupai susu berwarna putih. Jadi yaa bukan susu dalam arti tradisional. Istilah “susu” di sini digunakan untuk menggambarkan cairan yang mirip dengan susu dari […]

Ide Isian Snack Box Manis Asin yang Populer

Teman-teman ada yang seperti saya penggemar snack box dan nasi kotak? Hahaha.. Entahlah, meski sebenarnya isian snack box dan nasi kotak nggak jauh-jauh berbeda, tapi rasanya ada ‘surprise’ di dalam kotak yang baru dibagikan itu. Kadang dapat yang enak-enak, kadang dapat yang keras…jadi benar-benar surprise adanya. Biasanya, isian snack box terdiri dari kue-kue basah atau […]

Ikan Asap, Alternatif Mengolah Ikan Selain Digoreng

Lama-lama pasti bosan juga kan mengolah ikan dengan cara digoreng? Selain dibuat sup dan dibakar, ikan juga lezat dinikmati dengan cara diasap. Hidangan ikan asap memiliki ciri dan aroma khas yang dihasilkan dari proses pengasapan yang tidak hanya membuat ikan menjadi lebih awet, tetapi juga memberikan cita rasa yang unik dan lezat. Proses Pengasapan Ikan […]

seblak asli

Seblak Asli Sunda itu Harusnya Polos dan Tidak Meriah

Sebagai wargi Sunda asli, saya amat familiar dengan kuliner seblak yang sekarang ini makin populer dan meluas ke luar wilayah Jawa Barat. Begitu rantau ke daerah lain dan menemukan panganan seblak yang tampilannya sangat berbeda dengan yang saya kenal, zuzur gelisah banget ini sampai nggak bisa tidur, “kok gini sih, mereka belajar dari mana ya […]

Kombinasi Seni dan Tradisi dalam Artisan Bread

Artisan bread, atau roti artisan, adalah jenis roti yang dibuat dengan teknik tradisional, bahan-bahan berkualitas tinggi, dan sentuhan tangan seorang pengrajin roti (artisan baker). Istilah “artisan bread” berasal dari dua kata:Artisan: Berasal dari bahasa Prancis “artisan”, yang berarti “pengrajin” atau “tukang”. Kata ini merujuk pada seseorang yang terampil dalam membuat sesuatu dengan tangan, terutama dalam […]

Rekomendasi Menu Holland Bakery

Holland Bakery adalah salah satu jaringan toko roti terkemuka dan legendaris di Indonesia. Dengan simbol kincir angin khas Belanda yang ikonik, Holland Bakery telah menjadi bagian dari kenangan manis banyak keluarga Indonesia selama beberapa dekade. Didirikan pada tahun 1978, Holland Bakery merupakan pelopor toko roti modern di Indonesia. Dengan komitmen untuk menyajikan produk berkualitas tinggi […]

[Resep] Salad Sayur, Makin Estetik Makin Meriah

Makan pagi dengan salad sayur memang bikin segar dan moodboosting. Selain karena warna-warni sayurannya yang menggugah selera, bahan-bahan yang dipakai pun sehat dan segar. Kalau ada yang nggak suka sayur, sayang banget sih… mix veggie salad alias salad sayur campur yang sebagian besar disajikan mentah ini punya sensasi sendiri saat memakannya. Ada suara kres kresnya […]

Adu Lembut Bolu Kukus Oleh-Oleh, Mana yang Jadi Favorit?

Bolu kukus dalam artian kue bolu yang dimasak dengan dikukus, bisa jadi kue yang banyak digemari sehingga produsen kuliner meliriknya menjadi kue oleh-oleh. Teksturnya yang lembut dan moist, aroma dominan susu, dan cita rasa yang beragam membuat bolu ini ringan jadi camilan favorit untuk segala suasana. Mari kita telusuri lebih dalam pesona bolu kukus oleh-oleh […]

Ini Alasan Kenapa Bolu Kukus Gagal Mekar

Membuat bolu kukus mekar, atau bolu kukus mawar ini memang menguji nyali. Deg-degan mulu tiap mau buka dandang kukusan. Mekar, enggak, mekar, enggak…. Pas mekar alhamdulillah, tapi nggak jarang juga kutukan bolu kukus terjadi: bolu kukus gagal mekar. Padahal, bolu kukus adalah jajanan pasar tradisional yang tak lekang waktu, penggemarnya selalu banyak, dari anak-anak sampai […]

Pilih Makanan Pendamping Kopi Favoritmu!

Bagi banyak orang, secangkir kopi bagaikan ritual yang menemani hari. Aromanya yang menenangkan dan rasanya yang kaya mampu membangkitkan semangat di pagi hari, menemani fokus di siang hari, dan menghangatkan suasana di malam hari (atau bagi saya, teman melek lemburan nulis atau baking, heheh). Namun, pengalaman minum kopi nggak lengkap tanpa makanan pendamping kopi yang […]