[Resep] Sop Ayam Kampung Jahe
Resep sop ayam kampung jahe ini cocok banget dikonsumsi dalam cuaca saat ini yang tidak menentu. Kombinasi ayam dan jahe memiliki banyak khasiat untuk kesehatan tubuh antara lain menghangatkan badan, menenangkan pikiran, dan meningkatkan sistem imun. Cuaca belakangan ini memang lagi nggak enak banget, ya? Anginnya kering, pagi dingin banget, siang panas banget. Katanya sih […]